Saturday, January 14, 2012

Kerajinan Tangan Unik

Kerajinan Tangan Unik - Buat orang yang kreatif, benda atau barang yang sudah tidak di pakai (barang bekas) bisa di ubah menjadi satu kerajinan tangan unik dan menarik. Bahan bahan yang di pakai untuk membuat kerajinan tangan unik atau Karya Seni Dari Barang Bekas umumnya juga tidak sulit di dapatkan karena berasal dari lingkungan tempat tinggal sendiri. Dan sekarang ini juga sudah mulai banyak home industri atau usaha rumahan yang memproduksi berbagai macam kerajinan tangan. Jenis kreasi kerajinan tangan yang ada di Indonesia ini juga sangat banyak tentunya. Mungkin di setiap daerah mempunyai ciri khas masing-masing dalam berkreasi menciptakan kerajinan tangan, yang bahan dasarnya dapat di peroleh dari alam sekitar atau dengan memanfaatkan sisa-sisa barang yang sudah tak terpakai lagi untuk di buat menjadi kerajinan tangan unik .

Jika Anda kreatif, ada banyak jenis kerajinan tangan unik yang bisa Anda ciptakan, misalnya saja dengan membuat Kerajinan Tangan Dari Barang Bekas yang kalau Anda tekuni bisa jadi menjadi peluang usaha baru. Salah satu contoh kerajinan tangan yang pernah di posting dalam blog ini bisa Anda baca di  Kerajinan Tangan Dari Kertas.

Contoh Kerajinan Tangan Unik Dari Barang Bekas

Kerajinan Tangan Unik


Kerajinan Tangan Unik Kardus


Kerajinan Tangan Unik Dari Plastik


Kerajinan Tangan Unik Dari Bambu


Kerajinan Tangan Unik Manik-Manik


Kerajinan Tangan Unik Dari Kain Flanel




Macam-macam kerajinan tangan:

Kerajinan tangan unik dari bambu
Pohon bambu sering juga di manfaatkan untuk barang-barang kerajinan tangan, umumnya bambu di buat kerajinan berupa anyam-anyaman. Namun, untuk membuat kerajianan tangan anyaman dari bambu ini memerlukan keahlian khusus. Beragam benda kerajinan tangan bisa di hasilkan dari bambu antara lain tas anyaman, keranjang, tempat makan, atau peralatan dapur.

Kerajinan tangan dari bahan bekas
Barang-barang bekas juga sering di jadikan sebagai bahan dasar kerajinan tangan unik, misalnya dari kertas koran, kardus, bekas bungkus produk misalnya pencuci piring, pastik dsb. Hasil kreasi kerajinan tangan yang di buat dari bahan bekas contohnya tas unik yang terbuat dari plastik bekas kemasan sabun cair.

Kerajinan tangan unik dari manik-manik
Untuk membuat kerajinan tangan unik atau Pernak Pernik dari bahan manik-manik ini memang tidak mudah dan harus dilatih terlebih dulu. Meskipun kelihatan mudah dalam pembuatannya, tapi karena kecil bentuknya, jadi harus telaten dalam pembuatannya. Hasil kreasi kerajinan tangan unik yang di buat dari manik-manik seperti dari bahan dasar batu akrilik saat ini juga masih diminati. Contoh hasil kerajinan tangan dari batu akrilik ini bisa dibuat hiasan bunga, tempat tisu atau untuk tempat aqua.

Kerajinan tangan unik dari flanel
Hasil kerajinan tangan dari kain flanel ini sangat di gemari, dan macamnya juga banyak sekali. Kain flanel merupakan kain khusus dan sering di jadikan bahan dasar pembuatan hiasan mislanya untuk nama di Kaos, untuk di boneka flanel yang cantik sehingga cocok untuk Hadiah Ulang Tahun , kemudian di buat hiasan untuk rambut dll. Yang menarik dari kreasi kerajinan tangan kain flanel ini karena warna kainnya yang beragam dan kalau untuk bahan kerajina bisa menyerupai bentuk aslinya.


0 comments: